Sponsor

Senin, 20 Februari 2012

Tahukah Anda Khasiat Minyak Zaitun ?

Minyak Zaitun memang sejak dahulu sudah sangat dikenal akan khasiatnya  ,lalu Tahukah Anda Khasiat Minyak Zaitun ?,its oke langsung saja ada lima manfaat yang saya sebutkan disini dan mungkin masih ada lagi manfaat-manfaat lainnya .tapi biat ga terlalu panjang cukup lima aja ya he..he.. lalu apa dong gan manfaat atau khasiatnya .
1. Lulur
Campurkan garam, gula dan minyak zaitun dan gunakan sebagai lulur. Manfaat yang akan didapat, disamping akan mengelupas sel-sel kulit mati, kulit lebih lembut dan lembab.

2. Perawatan rambut
Minyak zaitun memiliki manfaat untuk melembabkan rambut kering dan benar2 disarankan bagi yang punya rambut tebal untuk melembutkan rambut yang kaku. Caranya, tambahkan minyak zaitun dengan handuk hangat dan biarkan selama 20 menit, lalu cuci bersih. Dan khasia akan langsung terlihat

3. Masker wajah
Minyak zaitun memiliki manfaat dan khasiat sebagai masker anti penuaan. Usapkan minyak zaitun pada wajah tetapi tetap hindari area mata. Setelah satu menit, hapus dengan air hangat.

4. Perawatan tangan dan kuku
Khasiat yang lain adalah usapkan minyak zaitun pada tangan dan kuku membuat kuku lebih sehat.

5. Melembutkan kulit
Gunakan minyak zaitun di kaki untuk menhasilkan manfaat sebagai berikut melembutkan dan menghaluskan kulit sebelum tidur. Pakai kaos kaki agar zaitun meresap sempurna. Pemakaian rutin menjadikan kaki halus dan lembut.

Ternyata banyak sekali ya tips kecantikan yang memanfaatkan khasiat luar biasa dari minyak zaitun. Entah apalagi manfaat yang bisa diambil dari minyak ini. 


Demikian artikel dari tema Tahukah Anda Khasiat Minyak Zaitun ?semoga ada manfaatnya

Tidak ada komentar:

Posting Komentar